Simak Dan Perhatikan! Beberapa Peluang Kerja IT Yang Patut Anda Ketahui
KAPEURIH - IT menjadi salah satu jurusan kuliah yang sedang banyak diminati oleh kalangan orang-orang. Hal ini dikarenakan ada banyak prospek atau peluang kerja IT yang patut anda simak dan perhatikan baik-baik.
Beberapa Prospek Atau Peluang Kerja IT Yang Wajib Anda Ketahui
Namun, anda harus tahu bahwa mungkin ada beberapa orang dari kalangan masyarakat yang belum mengetahui beberapa prospek kerja IT yang dapat mereka lakukan.
Berikut ini ada beberapa yang bisa menjadi prospek kerja IT yang patut anda ketahui.
Game Developer
Salah satu prospek atau peluang kerja IT yang dapat anda lakukan adalah menjadi game developer. Game developer sendiri menjadi salah satu karier yang sangat cocok bagi anda yang suka bermain game.
Pekerjaan ini membuat anda harus bekerja untuk membuat desain serta video game untuk berbagai perangkat. Ada beberapa hak yang harus dikerjakan oleh seorang game developer ini sendiri.
Beberapa hal tersebut antara lain adalah pembuatan biografi karakter yang menarik, mendesain karakter game, melaksanakan design review, dan masih banyak lagi.
Ada beberapa bahasa pemrograman yang harus anda pahami apabila ingin melakukan peluang kerja IT ini. Beberapa bahasa pemrograman yang wajib anda ketahui untuk membuat game antara lain adalah Java, C++, MEL, dan masih banyak lagi.
System Analyst
System analyst menjadi prospek atau pekerjaan lainnya yang dapat anda kerjakan sebagai anak kuliahan jurusan IT. Seseorang yang menggunakan sistem khusus untuk mendesain solusi dan arsitektur teknologi informasi disebut sebagai System analyst.
Tidak hanya itu saja, anda juga harus tahu bahwa peluang kerja IT yang satu ini memiliki tugas yang khusus yaitu mengoptimalkan sistem dan modifikasi sistem.
Web Developer
Prospek atau peluang kerja IT lainnya yang banyak diminati oleh sejumlah masyarakat antara lain adalah web developer. Web developer sendiri menjadi pakar yang memiliki spesialisasi dalam bidang pengembangan.
Ada banyak hal yang dapat dikembangkan oleh peluang kerja IT ini. Beberapa hal yang dapat dikembangkan oleh web developer antara lain adalah aplikasi Word Wide Web, atau beberapa aplikasi yang dibangun pada HTTP dari berbagai web server yang ada di jelajah internet.
Adapula, beberapa pengetahuan atau pelajaran yang harus dipahami sebelum menjadi web developer. Bagi anda yang ingin menjadi seorang web developer. Maka, anda wajib mempelajari pengetahuan seperti HTML, CSS, Lava Scripty, XHTML, dan masih banyak lagi.
Software Engineer
Salah satu dari beberapa prospek atau peluang kerja IT lainnya yang dapat anda lakukan dan kerjakan antara lain adalah Software engineer. Software engineer sendiri menjadi pekerjaan favorit bagi banyak orang. Pekerjaan yang satu ini juga telah diprediksi akan berkembang selama tahun ke tahun.
Pekerjaan yang dilakukan software engineer antara lain adalah melakukan optimalisasi perangkat lunak dan mengaplikasi berbagai prinsip pengelolaan. Ada banyak jenis perangkat lunak yang dapat dibuat oleh software engineer.
Ada beberapa software yang dapat anda buat dalam peluang kerja IT yang satu ini antara lain adalah network distribution, sistem operasi seperti Windows, software untuk compiler yang dapat mengonversi program untuk eksekusi laptop atau komputer, dan masih banyak lagi.
IT Consultant
IT Consultant sendiri menjadi salah satu profesi yang bertugas untuk menerapkan strategi teknologi informasi dalam sebuah perusahaan. Untuk mejadi seorang IT consultant yang profesional anda harus memiliki kemampuan analisis yang kuat untuk memahami klien dan membuat solusi yang efektif. Hal tersebut menjadi beberapa prospek atau peluang kerja IT yang patut anda simak dan perlu diperhatikan.
Akhir Kata
Nah, itulah tadi beberapa jurusan kuliah IT yang memiliki prospek kerja yang tinggi. Semoga bermanfaat dan terimakasih.
Penulis : Didit Purnama
Belum ada Komentar untuk "Simak Dan Perhatikan! Beberapa Peluang Kerja IT Yang Patut Anda Ketahui"